Prevalensi kematian dari virus corona secara global mencapai 5,04% per awal April 2020. Persentase ini jauh lebih besar dari perkiraan awal wabah ini menjangkit dengan prevalensi kematian berkisar 2%-3%. Hal ini mengindikasikan ketidaksiapan dunia dalam mengantisipasi penyebarannya. Indonesia pun dapat dikatakan tidak menyiapkan diri dengan baik. \n