Pada 13 tahun silam terbit sebuah memoar berjudul Istanbul: Hatiralar ve Sehir yang mengisahkan kegelisahan dan kemurungan penulis atas terbelahnya kultur masyarakat Turki, antara Islam dan sekularisasi, modern dan tradisional, serta timur dan barat pada periode 1950-1970.