Siapa sangka bahwa kayu kelas rendahan bernama sengon atau albasia kini dapat memiliki karakteristik yang tidak kalah dengan kayu berkualitas tinggi lainnya. Sengon (Paraserianthes falcataria atau disebut juga Albizia falcata) yang semula masuk kasta Sudra dalam masyarakat perkayuan, kini mampu naik kelas menjadi Kstaria atau bahkan Brahmana sekalipun.