JAKARTA—Pemerintah diminta menyelesaikan hambatan dagang dengan Uni Eropa untuk mendongkrak pertumbuhan ekspor tekstil dan produk teksil, setelah melihat potensi peningkatan sebesar 100% menjadi US$6,9 miliar ke kawasan itu dalam tiga tahun ke depan.