Dini, perawat yang tinggal di kawasan Jati Asih, Bekasi dan bekerja di sebuah rumah sakit di kawasan Jakarta Pusat, mengeluhkan rencana pemerintah yang akan mengintegrasikan tarif tol Jakarta Outer Ring Road sebesar Rp15.000 untuk sekali tempuh, baik untuk jarak dekat maupun jauh.