Baru-baru ini dalam rangka dinas, saya bersama delegasi pengusaha sawit berkesempatan mengunjungi Kota Karachi, salah satu pusat bisnis di Pakistan. Kota ini pernah, dan masih dipercaya oleh sebagian orang sebagai salah satu dari 10 kota rawan di dunia.