JAKARTA--Platform dompet digital mulai memperluas ekosistem pembayaran ke ranah transaksi pelayanan publik. Tiga dompet digital, yaitu Go-Pay, OVO, dan TCash, baru saja menjalin kesepakatan dengan institusi kepolisian Surabaya untuk melayani pembayaran SIM dan SKCK secara digital.