Mulai ada titik terang dan komitmen kuat dari pemerintah untuk memerangi bahaya sampah plastik yang mengancam ekosistem perairan nusantara. Dalam pandangan saya sebagai orang awam, memang sudah saatnya dipikirkan solusi yang menyeluruh atas pencemaran plastik.