Kawasan pesisir Jateng menyimpan potensi kelautan dan perikanan yang melimpah. Sayangnya, proses pengolahan hasil laut masih banyak dilakukan secara tradisional. Dukungan investor lokal maupun asing diharapkan bisa mendorong percepatan modernisasi aktivitas perikanan di Jawa Tengah.