DUBES RI UNTUK KERAJAAN DENMARK DAN REPUBLIK LITHUANIA, MUHAMMAD IBNU SAID

“Diplomasi Ekonomi Adalah Prioritas”

Oktaviano Donald Baptista & Fitri Sartina Dewi
Kamis, 25/10/2018 02:00 WIB
JAKARTA—Secara konsisten Indonesia dan Denmark terus berupaya meningkatkan hubungan bilateral dengan terjalinnya kerja sama di berbagai bidang. Selain itu, kedua negara juga berkomitmen untuk saling memberikan dukungan pada forum internasional. Untuk menggali lebih jauh mengenai strategi penguatan hubungan bilateral dan peningkatan kerja sama, Bisnis mewawancarai Muhammad Ibnu Said, Duta Besar RI untuk Kerajaan Denmark merangkap Republik Lithuania. Berikut petikannya:
Pilih tipe langganan yang cocok untuk Anda.

Digital Deluxe

Anda juga bisa berlangganan secara korporat dengan jumlah user sesuai kebutuhan dalam satu perusahaan, organisasi/asosiasi atau lembaga pendidikan. Untuk info lebih detail, kontak kami di [email protected]
Top