Bisnis, JAKARTA — Perum Perikanan Indonesia (Perindo) yang sempat diterpa kasus hukum di Komisi Pemberantasan Korupsi, perlahan mulai menata kembali ‘kapal’ bisnisnya dengan melakukan sejumlah perbaikan. Penataan apa saja yang dilakukan dan seperti apa rencana membangun korporasi perikanan itu ke depan, Bisnis berkesempatan mewawancari Direktur Utama Perum Perindo Farida Mokodompit. Berikut petikannya: