Ancaman resesi dan meningkatnya pengangguran di Amerika Serikat, serta suku bunga yang diproyeksikan masih tetap tinggi sampai akhir 2024, membuat ekonomi global makin tidak menentu dan dapat berdampak pada perekonomian dan industri keuangan di Indonesia.